ASSALAMUALAIKUM.WR.WB
Nama guru : Surahmi,s.pd
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas : 12 IPA 3
Kode KD : 3.10 Mengevaluasi informasi baik fakta maupun opini dalam sebuah artikel.
4.10 Menyusun Fakta dalam bentuk artikel
Materi : Artikel
Tujuan Pembelajaran
-Siswa dapat menulis opini maupun fakta yang ada dalam artikel.
Assalamualikum.wr.wb
Kembali lagi kita berjumpa dalam pembelajaran Bahasa indonesia,sebelum memulai pembelajaran silakan berdoa terlebih dahulu,dan semoga semua sudah melaksanakn sholat dhuha...
kita akan belajar tentang opini ataupun fakta yang ada dalam artikel,saya akan memberikan pengertian tentang artikel,opini dan fakta.
langkah -langkah pembelajaran;
1. Pelajari uraian materi yang ada di blogger.
2.Interaksi seputar materi,pertanyaan dan tanya jawab dilakukan di WA grup PJJ.
3.10 menit sebelum pjj berakhir akan ada soal sebagai bahan evaluasi yang harus kalian jawab secara langsung melalui WA grup PJJ...
ARTIKEL
Artikel adalah karangan faktual yg ditulis secara ringkas,jelas,logis dan lengkap yang di buat untuk dipublikasikan pada surat kabar dll.
Opini,pendapat,pendirian adalah suatu sikap atau pendapat seseorang mengenai sebuah keadaan yg pernah ataupun belum terjadi.
Fakta adalah pernyataan yg berupa situasi nyata dari sebuah kejadian yg terjadi. fakta berisi sesuatu yg benar benar ada dan pernyataan dari sebuah fakta biasanya sulit untuk di sanggah oleh siapapun.
Contoh Opini ;Menurut Pak Saiful SMA AL AZHAR 3 Bandar Lampung unggul,islami,Terpercaya.
Contoh Fakta : Pada tanggal 17 agustus 1945 Indonesia merdeka.
SELAMAT BELAJAR SEMOGA SUKSES.......